Apakah Susah Membaca Komik?

Spread the love

Membaca komik adalah kegiatan yang sangat menyenangkan, tetapi banyak yang berpikir kalau membaca komik itu susah. Sebenarnya susah dan tidaknya itu tergantung dari pembaca sendiri, kalau belum tahu tata cara membaca komik yang benar pasti akan merasakan susah. Kalau mau lebih mudah bacanya maka bisa datangi KomikIndo, membaca komik di situs tersebut sangatlah mudah karena bahasanya sudah Indonesia.

3 Tips Membaca Komik Untuk Pemula

Untuk yang pertama Komik Indo kali membaca komik pasti tidak akan merasakan enaknya membaca komik seperti apa dan kadang malah langsung tidak punya keinginan lagi untuk membaca. Agar terhibur waktu baca komik maka perlu tahu tata cara membaca yang benar seperti apa. Agar bisa memahami cerita sebuah komik bisa ikuti tips berikut ini dulu.

  • Mencari Info Jenis Komik

Pasti belum banyak yang tahu kalau komik itu jenisnya banyak, sebelum membaca komik harus tahu dulu jenis komiknya agar tahu mana jenis komik yang cocok dibaca. Untuk jenis komik yang sekarang ini sudah sering dibaca ada 5 jenis.

Pertama adalah Seinan, jenis ini dibuat khusus untuk pria dewasa. Kedua adalah Josei yang cocok untuk wanita. Ketiga adalah Shojo yang cocoknya untuk anak perempuan, keempat adalah Shonen yang untuk anak laki-laki. Untuk yang terakhir adalah kodomo, untuk yang ini hanya untuk anak-anak.

  • Pilih Genre Yang Sesuai

Setelah tahu jenisnya tinggal sesuaikan genre komik dengan minat pembaca, untuk genrenya sendiri lebih banyak dari pada jenis komiknya. Ada beberapa genre yang disukai pembaca komik, seperti genre komedi, fantasy, komedi, isekai, petualangan, romantis, harem, olahraga, keluarga dan juga kehidupan sekolah.

Pembaca tinggal pilih genre sesuai dengan kondisi saja, misalnya kalau sedang bosan bisa baca komik petualangan saja. Dengan membaca komik petualangan di KomikIndo pasti tidak akan jenuh lagi karena cerita komik dengan genre petualangan biasanya ceritanya tidak membosankan dan penuh dengan aksi petarungan yang menarik.

  • Cari Tahu Komik Populer

Sekarang komik sudah sangat banyak dan ini pastinya mempersulit pemula yang ingin baca komik sebab ada banyak pilihan komik yang bisa dibaca. Untuk pemula yang memang sama sekali tidak tahu mana komik yang bagus baiknya cari info dulu komik apa yang sedang populer.

Untuk tahu info tersebut itu mudah tinggal datangi saja situs yang menyediakan komik saja, di situs tersebut bukan saja ada daftar komik terbaru tetapi ada juga daftar komik terpopuler. Pemula tinggal buka saja menu komik populer, di halaman situs akan langsung terlihat komik apa yang populer di tahun ini. Pemula bisa baca komik yang berada di peringkat teratas saja.

Teknik Membaca Komik Untuk Pemula

Pemula tidak hanya harus tahu situs baca komik yang bagus dan komik yang populer saja tetapi harus tahu juga teknik membaca komik yang baik dan benar. Membaca komik memang berbeda sekali dengan baca buku atau baca novel, ada teknik yang harus dikuasai agar pembaca tahu cerita di komik tersebut.

Untuk tekniknya sendiri itu tergantung dari negara yang mengeluarkan komik, kalau komik Jepang membacanya dari panel sebelah kanan ke kiri. Untuk komik Korea dan juga China sama seperti baca buku, bacanya dari kiri ke kanan. Untuk tahu komik tersebut asalnya dari mana bisa baca dulu, penulis komik dan penerbit komik tersebut. Jika sudah tahu tekniknya tinggal kunjungi KomikIndo saja agar langsung bisa baca komik.